Ilmu Jiwa Yang Harus Anda Pahami
Setiap orang pasti ingin dimengerti, apa lagi sepasang kekasih. Yang mengharapkan sebuah pengertian antara satu sama yang lain. Namun jika kedua-duanya saling mengharapkan, maka siapa yang akan memberikan ??? Inilah yang selalu menjadi sebuah problema dalam kehidupan, ketika terjadi suatu permasalahan, maka akan berupaya untuk membela diri bahwa menganggap dirinya yang paling benar. Dan mengungkit … Baca Selengkapnya